Kamis (27/08), OISCA kembali melaksanakan pendampingan peserta didik MI Muhammadiyah Karanganyar dalam penanaman tanaman sayur di lahan vertikultur dan juga penyemaian pembibitan di green house. Tim OISCA yang dipimpin Mr.Rifaan dan Mr.Setyo. Terimakasih OISCA.